May 24, 2012

Inilah 65 direktori submit URL gratis untuk anda


Apakah anda membutuhkan direktori untuk mensubmit URL blog atau artikel posting anda? Nah dibawah ini Smart Bisnis Online membagikan daftar 65 direktori URL yang dapat anda manfaatkan. Apalagi daftar di bawah ini adalah website yang memiliki google page rank yang cukup baik yaitu PR 3 sampai PR 8. Semua gratis ( bisa jadi status mereka sudah berubah ),  jadi lumayan kan. Walaupun demikian beberapa diantaranya masih membutuhkan persetujuan terlebih dahulu sebelum URL yang anda submit bisa di publikasikan. Tapi jangan khawatir, selama konten anda berkualitas, member manfaat dan bukannya COPAS maka pasti semua akan baik-baik saja. Persoalan mereka melakukan moderasi terhadap submitter itu wajar saja.  

Saya hanya mengingatkan untuk tidak memborbardir url ke direktori  tersebut, karena itu berarti anda tergolong spammer. Kelakuan spam tidak akan member nilai  atau  manfaat  balik ke web/blog anda.  Lihat direktori yang relefan dengan tema url blog/posting yang ingin anda submit.  Kualitas back link salah satunya di tentukan oleh relefansi sumber dengan target link. Jangan lupa membaca FAQ masin-masing direktori untuk memahami ketentuan layanan mereka. Ini penting untuk menghindari hal-hal yang tidak di ingingkan.

Ok,  silahkan langsung chek out dan nikmati submit ria, semoga traffic dan backlink anda meningkat.

 Inilah 65 direktori submit url gratis


 No
URL
PR
Harga Pilihan
Deskripsi
1
dmoz.org
8
gratis
disetujui
2
directory.google.com
7
gratis
disetujui
3
listings.yellowpages.com
7
gratis
disetujui-nofollow
4
local.com
7
gratis
disetujui-nofollow
5
hotfrog.com
7
gratis
disetujui-nofollow
6
sanjose.com
6
gratis
disetujui
7
freeindex.co.uk
6
gratis

8
advertise.local.com
5
gratis

9
canlinks.net
5
gratis
disetujui
10
direktori-free.com
5
gratis
disetujui
11
ribcast.com
5
gratis

12
searchsight.com
5
gratis
disetujui
13
allthewebsites.org
5
gratis

14
allthewebsites.org
5
gratis

15
coopdir.com
5
gratis

16
arakne-links.com
4
gratis

17
searchwebworld.com
4
gratis

18
directory.hostrator.com
4
gratis

19
dental.preferredconsumer.com
4

melalui email
20
devoteclub.com
4
gratis
disetujui
21
dogbreedz.com
4
gratis

22
jayde.com
4
gratis

23
linkroo.com
4
gratis
disetujui
24
phantis.com
4
gratis

25
pr-club.net
4
gratis
disetujui
26
roask.com
4
gratis

27
udent.com
4
gratis

28
web.411.info
4
gratis
disetujui
29
web4url.com
4
gratis

30
wikidweb.com
4
gratis
disetujui
31
yourjoker.com
4
gratis

32
4parentstoday.com
3
gratis

33
4shared.us
3
gratis
disetujui
34
addlinksuggest.com
3
gratis

35
allsitessorted.com
3
gratis

36
aqard.com
3
gratis
disetujui
37
bablouse.com
3
gratis
disetujui
38
blackhillsdirectory.com
3
gratis

39
chaqra.com
3
gratis
disetujui
40
cheapdirectory.net
3
gratis
disetujui
41
clixa.com
3
gratis

42
directory.ldmstudio.com
3
gratis
disetujui
43
dramba.com
3
gratis

44
etup.org
3
gratis

45
exospy.com
3
gratis

46
faba.us
3
gratis

47
gosearchfor.com
3
gratis

48
invo.info
3
gratis
disetujui
49
jjae.net
3
gratis

50
linkbush.com
3
gratis

51
linkchannels.com
3
gratis

52
linkdir4u.com
3
gratis

53
linklair.com
3
gratis

54
linkslister.com
3
gratis

55
magdalyns.com
3
gratis

56
mixcat.com
3
gratis
disetujui
57
orthopages.com
3
gratis
disetujui
58
sanjoseokay.com
3
gratis

59
pencarian-o-rama.com
3
gratis

60
shopcpn.com
3
gratis

61
ukbusinesslisting.co.uk
3
gratis
disetujui
62
ultraorganizer.com
3
gratis

63
wahweb.com
3
gratis
disetujui
64
webdee.org
3
gratis
disetujui
65
webnetclick.com
3
gratis
disetujui
Sumber : master google. com.

Jika menurut anda direktori submit url ini bermanfaat, silahkan berbagi informasi di social network anda sehingga aka lebih banyak teman-teman bloger yang bisa mengambil manfaat. Paling tidak munpun masih gratis. 

6 comments:

  1. @H.Syamsuddin S.Ag, semoga berhasil

    ReplyDelete
  2. makasih gan ilmunya.
    mari berbagi ilmu, klik blog ane gan

    ReplyDelete
  3. nice info, terutama buat yg msh nubie kyk ane. nti dcba smuanya gan! thanks sharing infonya.
    =INDAHNYA BERBAGI=
    --> http://webiklangratis01.blogspot.com <--

    ReplyDelete
  4. makasih sob daftar derctornya, sangat menarik

    ReplyDelete

Mari budayakan berkomentar yang membangun. Terima kasih untuk tidak SPAM!